Mencari spot foto untuk diupload pada Instagram?
Kalian bisa mencoba berkunjung di Wisata Bukit Pelangi Sinjai. Di tempat wisata ini, kalian akan ditawarkan 3 Spot foto dengan background laut dari Pulau Sembilan pada pagi hari dan di malam hari kalian akan menikamati gemerlap-nya lampu-lampu kota Sinjai yang pastinya mempesona.
Percaya deh! kalian tak akan beranjak dari tempat wisata ini karena keindahan yang sangat nyaman dan menabjubkan.
Tiket masuk Gratis
Jam buka mulai dari 24 jam
Parkir 2000 kendaraan roda dua
Sumber: https://www.necerz.com/2020/01/Tempat-wisata-populer-Kabupaten-Sinjai.html